Apa Itu Symlink

Diposting pada

SocialDarkNet – Apa Itu Symlink?
Symlink itu ialah Symbolic Link. Apa Itu Symbolic Link? Symbolic Link atau Symlink adalah File Yang mempunyai tipe khusus yang akan mengarahkan file tersebut kepada file yang lainnya, misalnya mengambil config database sebuah website lain dalam satu server, Symlink dibagi menjadi dua, yaitu Hard Symlink Dan Soft Symlink. Hard Symlink muncul di lokasi hard link seperti file tersebut berada di sebuah lokasi yang sama dengan hard link tersebut. Sedangkan, Soft Symlink berbeda dengan Hard Symlink, Soft Symlink hanya muncul di suatu lokasi itu dan diarahkannya masih tetap dilokasi itu juga.

Symlink juga mempunyai beberapa manfaat, diantaranya :

  • Menghemat Kapasitas pemakaian dari suatu Hard Disk.
  • Sangat Membantu Dalam Mengolah Data.
  • Sangat Efisiensi Didalam sebuah pengelolaan data.
  • Dapat memudahkan penggunanya untuk mengakses file atau folder yang dianggap penting seperti file config database website.

Semoga Bermanfaat, Terima Kasih.


Baca Juga  Mengapa Domain Penting untuk Bisnis

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *